­
Adventurose | Because Life is an Adventure: media
media

Terpukau Takjub di Bayt Al Qur'an Al Akbar

Wednesday, June 14, 2023
Kalau berkunjung ke Palembang, coba sempatkan untuk singgah di Bayt Al-Quran Al-Akbar atau yang juga dikenal sebagai Museum Al Qur'an Raksasa. Lokasinya berada di Pondok Pesantren Al Ihsaniyah, tepatnya di Jl. M. Amin Fauzi, Soak Bujang, RT 03, RW 01, Gandus, Palembang. ...

Read More...

lombok

Romantika Mandalika

Monday, November 27, 2017
Matahari muncul dari balik bukit. Perlahan menyingkap kabut yang melingkupi bebukitan. Saya berjalan menikmati suasana pantai yang masih sunyi. Membiarkan kaki-kaki saya terbenam dalam butiran-butiran pasirnya yang seperti merica. Butiran pasir serupa merica ini merupakan keunikan yang menjadi salah satu daya tarik pantai ini. ...

Read More...

bintan

a Journey to Bintan, Bumi Segantang Lada

Saturday, September 30, 2017
What first come to mind when hearing the name of Bintan? Some people will probably answer bauxite. It is true. Bintan Island is one of the bauxite producing regions in Indonesia. Geographically, Bintans position is strategic because it is close to Singapore and Malaysia. All three are designated as golden triangle which is the center of economic development in ASEAN. ...

Read More...

media

Rubrik CIPO Harian Surya 21 Januari 2016

Thursday, January 21, 2016
Saya selalu excited kalau diajak berkunjung ke sebuah desa adat. Karena pasti akan banyak cerita yang bisa saya dapat dan bisa jadi bahan tulisan di blog maupun dikirim ke media. Seperti yang satu ini. Dalam perjalanan ke Lombok bersama rombongan TW Gathering 2015 kami diajak singgah di Desa Beleq. Sebuah desa yang menjadi cikal bakal lahirnya Sembalun.  ...

Read More...

media

Rubrik CIPO Harian Surya 09 Januari 2016

Saturday, January 09, 2016
Nulis tentang kuliner itu selalu bikin lapar. Kalau yang ditulis kuliner yang ada di sekitar kita sih enak, begitu pengen bisa langsung disamperin. Tapi kalo yang ditulis adalah kuliner nun jauh di sana, ini yang berat.. Kalo pengen mahal diongkos, men! Jadinya ya.. Ngiler ngiler dah lo! ...

Read More...

media

Rubrik CIPO Harian Surya 26 Desember 2015

Saturday, December 26, 2015
Tulisan tentang keelokan Pantai Tikora yang dimuat di rubrik CIPO harian Surya edisi tanggal 26 Desember ini sepertinya menjadi penutup tulisan saya yang dimuat media di tahun 2015. Alhamdulillah, sepanjang tahun 2015 ini tulisan saya cukup banyak yang tayang di media, total ada sekitar 29 tulisan. Mungkin bagi sebagian orang pencapaian ini biasa aja. Tapi buat saya, ini udah luar biasa banget.  Alhamdulillah,...

Read More...

media

Norak-Norak Bergembira Nampang di Sriwijaya Inflight Magazine

Friday, December 11, 2015
Mengawali Desember dengan satu berita yang membahagiakan. Kabar gembira itu datang dari Sriwijaya Air. Bukan! Saya bukannya dapet tiket pesawat gratis naik Sriwijaya Air kok, meski sebenernya dalem hati saya ngarep banget. Kabar gembiranya berupa sebaris email yang mengabarkan bahwa tulisan saya tentang Dusun Sade akan dimuat di Sriwijaya inflight magazine edisi Desember 2015. Alhamdulillah... ...

Read More...

media

Rubrik CIPO Harian Surya 16 November 2015

Monday, November 16, 2015
Dalam rangka menyambut ulang tahun SIOUX - Yayasan Ular Indonesia yang ke-12, maka diselenggarakan event Nuansa Ular. Dan tahun ini, Nuansa Ularnya digelar di 12 kota di Indonesia. Batam adalah kota ke-4 dalam roadshow 12 kota ini. Dan seperti event-event Nuansa Ular sebelumnya, kali ini pun misi yang diusung SIOUX masih tetap sama, yaitu ingin mengubah paradigma negatif masyarakat tentang ular. Alhamdulillah, event...

Read More...

bintan

Rubrik CIPO Harian Surya 22 Oktober 2015

Thursday, October 22, 2015
Dalam sebuah statusnya di Facebook, Wahyu Budi Argo menuliskan, Mereka yang memiliki tujuan mulia, akan selalu dipertemukan dalam sebuah ukhuwah. Dalam bingkai bernama persahabatan, persaudaraan, dan kekeluargaan. Saya sependapat. Bagi saya, Kelas Inspirasi bukan lagi sebuah komunitas. Kelas Inspirasi adalah sahabat, saudara, dan keluarga bagi saya.  ...

Read More...

batam

Rubrik CIPO Harian Surya 8 Oktober 2015

Thursday, October 08, 2015
Kalau di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta ada anjungan-anjungan daerah yang menampilkan rumah adat, pakaian adat, dan beraneka kebudayaan dari setiap provinsi di Indonesia, di Batam ada Batam Miniature House yang berada di kawasan Golden City, Bengkong Laut. Sebuah taman berisikan puluhan miniatur rumah-rumah adat dari setiap provinsi di Indonesia. ...

Read More...

batam

Rubrik CIPO Harian Surya 1 Oktober 2015

Friday, October 02, 2015
Berangkat dari beragam profesi yang berbeda, kami mempunyai 1 tujuan yang sama, yaitu membangun mimpi anak-anak Indonesia, di manapun mereka berada. Harapnnya, kegiatan berbagi inspirasi 1 hari ini akan menginspirasi dan memotivasi mereka seumur hidup. ...

Read More...

abroad

Rubrik Trip Majalah Annisa edisi Agustus 2015

Wednesday, September 30, 2015
Tak perlu jauh-jauh jika ingin menikmati nuansa kota tua dan arsitektur Eropa. Cobalah mampir ke Cameron Highlands. Dijamin kamu akan bisa mengecap secuil rasa Inggris yang disuguhkan oleh kota yang berada di Semenanjung Malaysia ini.  ...

Read More...

batam

Rubrik CIPO Harian Surya 26 September 2015

Sunday, September 27, 2015
Pulau Air Raja. Namanya boleh jadi tak tercantum dalam peta. Tapi ternyata, pulau kecil yang masuk dalam wilayah Kecamatan Galang ini menyimpan sebuah situs peninggalan sejarah, yaitu dua buah perigi yang diberi nama Perigi Air Raja. Kisah lengkap tentang perigi ini tertulis pada tembok di depan bangunan perigi. Memudahkan siapa pun yang berkunjung kesana untuk mengetahui kisah di balik perigi tua ini. ...

Read More...

batam

Rubrik Traveling Jawa Pos 26 September 2015

Saturday, September 26, 2015
Pulau Galang terkenal sejak peristiwa pada tahun 1979. Pulau kecil di ujung Pulau Batam itu merupakan salah satu tempat yang dijadikan 'rumah' oleh para pengungsi Vietnam yang melarikan diri dari negaranya pasca perang saudara. ...

Read More...

media

Rubrik CIPO Harian Surya 17 September 2015

Thursday, September 17, 2015
Berada di rumah bertabur puisi dan buku ini membuat saya betah. Bukan hanya karena di sini banyak buku dan siapa pun yang berkunjung boleh menumpang baca gratis, tapi juga karena pemandangan dari tempat ini luar biasa indah.  ...

Read More...

media

Rubrik CIPO Harian Surya 08 September 2015

Tuesday, September 08, 2015
Berkunjung ke Minangkabau Village merupakan salah satu cara mempelajari sejarah dan budaya Minang dengan lebih menyenangkan. Bukan hanya mempelajari lewat benda-benda yang dipamerkan di dalam rumah gadang, tapi kita bisa merasakan sensasi sejenak menjadi urang awak dengan berdandan ala anak daro dan marapulai.  ...

Read More...

media

Rubrik CIPO Harian Surya 04 September 2015

Friday, September 04, 2015
Masih belum bisa move on dari acara kopdar ama temen-temen blogger di Semarang niih.. Jadi ceritanya sekalian dibagi aja ke media. Kali ini ngomongin tentang kulinernya dulu, mie kopyok dan es pankuk. Kalo penasaran seperti apa sih mie kopyok dan es pankuk itu? Dateng aja langsung ke Semarang yaa.. atau silakan dibaca di sini deh... [KLIK] ...

Read More...

batam

Rubrik CIPO Harian Surya 29 Agustus 2015

Monday, August 31, 2015
Apa sih teh obeng itu? Teh obeng itu.. minuman paling ngehits di Kepri, hehehe... Tapi jangan pernah membayangkan minuman ini adalah sejenis teh yang dicampur obeng, atau disajikan dengan obeng sebagai pengaduknya. Teh obeng ini kalau di daerah lain lebih dikenal dengan nama es teh. Ya, es teh yang biasa kita nikmati itu kalau di Batam berganti nama menjadi teh obeng.  ...

Read More...

batam

Rubrik Traveling Majalah Anakku edisi Agustus 2015

Wednesday, August 26, 2015
Rumah-rumah adat yang ada di sini dibuat persis seperti rumah adat sesungguhnya tapi dalam ukuran mini, setinggi kurang lebih 1,5 meter. Dibangun di atas hamparan rumput luas, dan setiap rumah adat dikelilingi pagar tanaman. Sehingga masing-masing rumah terlihat seolah memiliki taman dan halamannya sendiri. Sungguh asri dan menyegarkan mata. ...

Read More...

bintan

Rubrik Pariwisata Kedaulatan Rakyat 22 Agustus 2015

Saturday, August 22, 2015
Tidak salah kalau ada yang bilang, Lagoi itu kawasan wisatanya orang berduit. Lokasinya yang cukup jauh dari pemukiman penduduk menambah kesan eksklusif bagi kawasan ini. Apalagi kalau melihat jajaran resort mewah yang bertebaran di sana. Ditambah lagi dengan berbagai fasilitas seperti lapangan golf yang diakui sebagai yang terbaik di Asia Tenggara dan berbagai macam permainan water sport yang semuanya di charge dalam dollar....

Read More...